
Nasabah melakukan transaksi di kantor cabang Bank Mandiri di kawasan Bintaro, Tangerang Selatan, Jumat (18/9/2020). Bank Indonesia mencatat dana pihak ketiga (DPK) perbankan pada Agustus 2020 tumbuh sebesar 11,64% secara tahunan. Jika dibandingkan dengan data pertumbuhan simpanan di perbankan sejak awal tahun, maka realisasi pada bulan kedelapan tahun ini merupakan pertumbuhan tertinggi. KONTAN/Carolus Agus Waluyo
FOTO HARI INI / FIN
Pertumbuhan dana pihak ketiga perbankan melesat
Carolus Agus Waluyo - Jumat, 18 September 2020