
Suasana main hall Bursa Efek Indonesia (BEI) di Jakarta (8/7/2025). Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada Selasa (8/7) menutup perdagangan dengan kenaikan 0,05% ke level 6.904,39. Mayoritas bursa saham Asia-Pasifik juga menguat pada perdagangan Selasa (8/7), meski dibayangi pengumuman tarif impor baru oleh Presiden AS Donald Trump terhadap 14 negara mitra dagang, termasuk Jepang dan Korea Selatan. (KONTAN/Cheppy A. Muchlis)
FOTO HARI INI / FIN
IHSG Menguat Tipis, Pasar Cermati Sentimen Tarif Impor AS
Cheppy A. Muchlis - Selasa, 08 Juli 2025