
Tampilan grafik pergerakan harga saham pada gawai milik investor saham di Jakarta, Senin (26/8/2024).Indeks Harga?Saham Gbungan (IHSG) kembali mencatat rekor all time high di 7.619,90 pada awal pekan ini. Senin (26/8), IHSG menguat 0,82% atau 61,90 ke 7.606,19 pada akhir perdagangan di BEI. Sikap The Fed yang semakin memberikan sinyal pemangkasan suku bunga yang lebih kuat dibandingkan sebelumnya diperkirakan menjadi sentimen positif IHSG. (KONTAN/Cheppy A. Muchlis)
FOTO HARI INI / FIN
Sinyal Pemangkasan Suku Bunga The Fed Makin Memperkuat IHSG
Cheppy A. Muchlis - Senin, 26 Agustus 2024