
Nasabah meninggalkan kantor cabang utama Bank Raya di Menara BRILiaN, Jakarta, Kamis (17/11). Hingga Oktober 2022, bank digital bagian dari BRI Group ini telah mencatatkan sekitar 830.000 akun pengguna aktif Raya Digital Saving sejak diluncurkan pada Februari 2022. (KONTAN/Carolus Agus Waluyo)
FOTO HARI INI / FIN
Pengguna Aplikasi Digital Bank Raya
Carolus Agus Waluyo - Kamis, 17 November 2022