
Seorang peserta melakukan presentasi di dalam bus listrik saat kompetisi startup di Jakarta, Rabu (28/9/2022). Kompetisi perusahaan rintisan/startup ini merupakan rangkaian HUT ke-80 Bakrie Group yang diikuti oleh lebih dari 600 peserta dari seluruh Indonesia. Sebanyak 3 pemenang akan mendapatkan pendanaan total Rp 150 juta serta mendapatkan mentoring dari segi bisnis oleh generasi ke-3 keluarga Bakrie dan tim eksekutif Bakrie Group. (KONTAN/Baihaki)
FOTO HARI INI / TEK
Kompetisi Startup Sambut HUT ke-80 Bakrie Group
Baihaki - Rabu, 28 September 2022