
Petugas menawarkan unit properti kepada pengunjung Festival Investasi Properti di Jakarta, Kamis (15/9/2022). PT Agung Podomoro Land Tbk berupaya memenuhi kebutuhan properti dengan menghadirkan sejumlah kawasan inovatif di Karawang, Jawa Barat, seperti Kota Kertabumi, Grand Taruma, Grand Taruma Commercial hingga kawasan terintegrasi Podomoro Parkland. (KONTAN/Baihaki)
FOTO HARI INI / PRO
Tawaran Investasi Properti Agung Podomoro Land (APLN) di Karawang
Baihaki - Kamis, 15 September 2022