Pelayanan pelanggan di Mandiri Tunas Finance Costumer Experience Lounge, Jakarta, Senin (3/2). PT Mandiri Tunas Finance (MTF) telah meningkatkan kualitas pembiayaan bermasalah sepanjang 2019. Non Performing Financing (NPF) MTF per Desember 2019 di level 0,7%, membaik dibandingkan posisi Desember 2018 di posisi 0,8%. KONTAN/Carolus Agus Waluyo