
Seorang aktivis jaringan LSM kesehatan menata panel karikatur para pemimpin negara-negara G7 sebagai superhero yang bertujuan untuk mengungkapkan harapan tinggi masyarakat sipil dari mereka, di sekretariat LSM yang terletak dekat media centre KTT G7 di Ise-shima, Prefektur Mie, Jepang (25/5). Dalam KTT G7 yang akan diselenggarakan 26-27 Mei 2016, Jepang akan memberikan dana US$ 1,1 miliar kepada sejumlah badan kesehatan dunia. REUTERS/Issei Kato
FOTO HARI INI / G7-SUMMIT/
Karikatur superhero pemimpin negara-negara G7
ISSEI KATO - Rabu, 25 Mei 2016