
Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama menghadiri konferensi pers bersama Presiden Vietnam Tran Dai Quang di istana kepresidenan Hanoi, Vietnam (23/5) Presiden Obama mengumumkan AS akan mencabut sepenuhnya embargo penjualan senjata mematikan kepada Vietnam, negara yang sebelumnya adalah musuh AS itu. REUTERS/Carlos Barria
FOTO HARI INI / VIETNAM-OBAMA/
AS cabut embargo senjata Vietnam
CARLOS BARRIA - Senin, 23 Mei 2016