
Rencana IPO Wismilak: Karyawan PT. Wismilak Inti Makmur Tbk (Wismilak) mendemonstrasikan cara membuat sigaret kretek tangan (SKT) di Jakarta, Senin (19/11). Wismilak akan melakukan Initial Public Offering (IPO) sebanyak-banyaknya 30% sahamnya atau sebanyak 629,962 juta saham ke publik dengan harga yang ditawarkan berkisar Rp 575 - Rp800 per sahamnya. KONTAN/Baihaki/19/11/2012