
Penerbitan obligasi Summit Oto finance: Suasana pelayanan nasabah di kantor cabang Summit Oto Finance, Jalan Fatmawati, Jakarta Selatan, Selasa (28/9). Summit Oto Finance menerbitkan obligasi IV/2010 senilai Rp 1 triliun dengan kisaran kupon bunga sebesar 7,33% sampai 10,02%. Hingga Agustus 2010, Summit Oto Finance (SOF) mencatat pembiayaan kendaraan roda dua sebanyak 625 ribu unit dengan nilai total Rp 7,5 Triliun. SOF menargetkan pembiayaan roda dua sebanyak 850 ribu unit senilai total Rp 10,3 Triliun. KONTAN/Baihaki/28/9/2010
FOTO HARI INI / FIN
Obligasi Summit Oto Finance
Baihaki - Selasa, 28 September 2010