FOTO HARI INI / PRO

Topping off proyek apartemen

Progres pembangunan proyek properti apartemen Podomoro Golf View di Depok, Jawa Barat, Rabu (18/10). Pengembang PT Graha Tunas Selaras, entitas anak PT Agung Podomoro Land Tbk (APLN) melakukan prosesi tutup atap atau topping off Tower Balsa. Ini merupakan menara kedua dari rencana 25 menara di atas lahan seluas hampir 60 hektare yang akan dibangun secara bertahap. Hunian terpadu yang akan terdiri dari sekitar 37.000 unit apartemen ini terintegrasi sistem kereta ringan atau LRT. KONTAN/Muradi

Foto hari ini lainnya