FOTO HARI INI / fin

Pabrik Semen Thailand

Presiden dan CEO SCG Kan Trakulhoon saat memberikan keterangan kepada wartawan tentang investasi pembangunan pabrik semen di Indonesia (23/9). Perusahaan semen asal Thailand, Sian Cement Group (SCG) lewat anak usahanya PT Semen Jawa bakal membangun pabrik semen di Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat senilai Rp 3,4 triliun atau USD 356 juta. SCG memulai usahanya di Indonesia pada tahun 1995 dan telah mengembangkan investasi secara bertahap di berbagai jenis usaha seperti pipa PVC, lantai keramik, dan lainnya. KONTAN/Muradi/2013/0923

Foto hari ini lainnya