FOTO HARI INI / FIN

Pertumbuhan dana pihak ketiga perbankan melambat

Pelayanan nasabah pada kantor cabang BNI di Bintaro, Tangerang Selatan, Kamis (23/9/2021). Menurut data dari Bank Indonesia (BI), pertumbuhan dana pihak ketiga (DPK) perbankan melambat pada Agustus 2021, menjadi 8,81% secara tahunan, dibandingkan pada bulan sebelumnya yang tumbuh 10,7%. Perlambatan ini ada pada seluruh jenis simpanan mulai dari giro, tabungan, dan deposito. (KONTAN/Carolus Agus Waluyo)

Foto hari ini lainnya